Rabu, 02 Mei 2012

Struktur Payudaya dan Jenis Jenis Air Susu Ibu ASI

| Rabu, 02 Mei 2012 | 0 komentar

Struktur Payudara:
Payudara wanita dirancang untuk memproduksi ASI, pada tiap payudara terdapat sekitar 20 lobus (lobe), dan setiap lobus memiliki sistem saluran (duct system) tersendiri. Saluran utama bercabang menjadi saluran-saluran kecil yang berakhir pada kelompok sel-sel yang memproduksi susu, disebut alveoli. Saluran melebar menjadi penyimpanan susu dan bertemu pada puting susu. Sel otot mengelilingi alveoli

Jenis-jenis air susu ibu (ASI)
Colostrum air susu ini diproduksi pada hari-pertama pertama menyusui, Air susu ini sangat kaya dengan protein dan antibodi, serta sangat kenal. Colostrum yang keluar sangat sedikt sekitar satu sendok teh saja. Colostrum ini berfungsi untuk melapisi usus bayi dan melindunginya dari bakteri. Colostrum produksinya akan berkurang perlahan-lahan saat air susu keluar setelah hari ke tiga sampai ke 5.

Foremilk air ASI ini disimpan pada saluran penyimpanan dan keluar pada awal menyusui. Yang dihasilkan sangat banyak dan cocok untuk menghilangkan rasa haus seorang bayi.

Hindmilk adalah air susu yang keluar setelah foremilk habis, saat menyusui hampir selesai. Hindmilk ini sangat kaya, kental, dan penuh dengan lemak bervitamin

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 
© Copyright 2012. Makalah Cyber . All rights reserved | Makalah Cyber.blogspot.com is proudly powered by Blogger.com | Template by Makalah Cyber - Zoenk